ImageBantu Bu Munawaroh Kembali Berdiri!
Image

Bantu Bu Munawaroh Kembali Berdiri!

Rp 510.000 terkumpul dari Rp 15.000.000
11 Donasi ∞ hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Bu Munawaroh adalah ibu penyabar dengan 3 anak. Suaminya bekerja sebagai buruh harian dengan penghasilan yang tidak menentu. Setelah kecelakaan pada tahun 2003, kakinya harus diamputasi. Kini, keluarganya berharap bisa memberikan kaki palsu untuknya.

Dengan berinfaq mulai dari Rp. 25.000, Bu Munawaroh bisa kembali menjalani hidup dengan lebih baik. Mari ulurkan tangan dan bantu bersama! 🤝💖

Bantuanmu dapat disalurkan melalui:
- BSI - 714 835 1915
- BRI - 223501000232301
- BCA - 6801259674
- BNI - 8973331119
- MANDIRI - 1010033388875
a.n Langkah Maju Peduli
📱 Info dan Konfirmasi: 085283294553

“Tidak ada balasan kebaikan kecuali kebaikan (pula). (QS: Ar-Rahmaan: 60)”

#bantusesama #sedekah #sedekahkakipalsu #kakipalsu #kakipalsuuntukpejuangnafkah #disabilitas #pejuangdisabilitas

  • October, 10 2024

    Campaign is published

Kiki Marjuki15 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 25.000
Hamba Allah2 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 100.000
Hamba Allah2 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.000
Hamba Allah2 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 100.000
Fido2 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 50.000

Fundraiser (1)

Tim Darat
Berhasil mengajak 8 orang untuk berdonasi.
Rp  425.000
Mari jadi Fundraiser dan berikan manfaat bagi program ini.

Doa-doa orang baik (2)

Kiki Marjuki15 hari yang lalu
bismillah
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Fido2 bulan yang lalu
Bismillahirrohmaanirrohiim. Semoga amanah & barokah.
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bagikan melalui:
✕ Close