ImageRaih Keberkahan Bantu Penghafal Quran Disabilitas...
Image

Raih Keberkahan Bantu Penghafal Quran Disabilitas

Rp 17.400.940 terkumpul dari Rp 75.000.000
217 Donasi 16 hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Yayasan Raudlatul Makfufin merupakan yayasan yang di isi oleh santri-santri disabilitas penghafal quran. Disana ada 28 santri disabilitas yang diasuh oleh pesantren Yayasan Raudlatul Makfufin.

Santri Penghafal Quran disabilitas disana sangat semangat untuk mengejar mimpi mulia mereka sebagai penghafal quran.

Meskipun dalam keterbatasan santri-santri disana memiliki semangat dalam mewujudkan impian mulia mereka. Tak ada hambatan bagi mereka untuk terus mengembangkan potensi diri mereka dan menggapai ridho Allah walaupun hidup dalam keterbatasan.

Alhamdulillah pada hari Senin, 03 Juni 2024 tim Laju Peduli sudah menyalurkan bantuan paket makan siang untuk Yayasan Raudlatul Makfufin untuk memberi dukungan gizi kepada penerus generasi hebat.

Mari #SahabatHebatLaju bersama kita kuatkan penghafal quran disabilitas untuk membantu mereka mewujudkan impian-impian mulia mereka dengan berdonasi melalui laman ini!

  • July, 16 2024

    Campaign is published

Rahma Winy Puspitasari15 jam yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 50.000
Keisha Alina1 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 250.000
Hamba Allah2 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 50.000
Hamba Allah3 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 30.000
Hamba Allah 3 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 30.000

Fundraiser (1)

Tim Darat
Berhasil mengajak 9 orang untuk berdonasi.
Rp  850.000
Mari jadi Fundraiser dan berikan manfaat bagi program ini.

Doa-doa orang baik (139)

Rahma Winy Puspitasari15 jam yang lalu
Semoga Allah memberikan kesehatan, keberkahan, kelancaran rejeki, kemudahansegala urusan dan mencukupkan kebutuhan kami,Aamiin Sehat selalu parapenghafal Qur'an
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Keisha Alina1 hari yang lalu
Agar dimudahkan ujiannya , dimudahkan dalam menjawab soal. Dan jg agar rumah ibu dapat terjual segera
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Hamba Allah2 hari yang lalu
niat baik dan mohon doa untuk ibu saya masminariah dan bapak saya sugiono agar selalu diberikan kesehatan dan dimudahkan segala urusannya. Aamiin
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Hamba Allah3 hari yang lalu
Ya Allah semoga saya bisa mempertanggungjawabkan kesalahan saya sebelum batas waktu yg ditentukan. Semoga semua hutang saya lunas. Aamiin
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Hamba Allah 3 hari yang lalu
Lunasi hutang kami ya Allah
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bagikan melalui:
✕ Close